Rolip Saptamaji

May 19, 20231 min

Rahasia Public Speaking: Bahasa tubuh yang tepat membuat audiens terpikat

Ilustrasi; bahasa tubuh dalam publispeaking

Public speaking merupakan kemampuan yang sangat penting bagi setiap orang, terlepas dari profesi atau posisi. Dalam melakukan public speaking, banyak hal yang perlu kita perhatikan termasuk bagaimana bahasa tubuh yang kita tampilkan di atas panggung. Bahasa tubuh yang tepat dapat membantu membangun koneksi dengan audiens dan memperkuat pesan yang disampaikan. Sebaliknya, bahasa tubuh atau gestur yang buruk dapat menciptakan misinformasi atau membuat audiens kehilangan simpati.

Dalam buku "Gestures: The Dos and Taboos of Body Language Around the World" karya Roger Axtell (1997), gestur dan tata bahasa tubuh memegang peran penting dalam mempertahankan perhatian audiens dan menunjukkan percaya diri saat berbicara di depan umum. Berikut adalah beberapa tips dan trik untuk membantu Anda menampilkan gerak tubuh yang meyakinkan:

Tips Bahasa Tubuh dalam Public Speaking

Dalam public speaking, penggunaan gestures dan bahasa tubuh yang tepat dan berkaitan dengan isi presentasi dapat memperkuat koneksi pembicara dengan audiens, memperkuat poin-poin penting, dan menunjukkan antusiasme dan percaya diri bagi pembicara. Sebaliknya, gestures dan body language yang tidak berkaitan, menjengkelkan, atau memperlihatkan ketakutan atau rasa tidak percaya diri dapat mempengaruhi konsentrasi audiens dan mempengaruhi kesan yang ditinggalkan. Oleh karena itu, penting untuk memahami dan mempraktikkan bahasa tubuh yang ditampilkan saat melakukan public speaking.

Referensi:

Axtell, R. (1997). Gestures: The Dos and Taboos of Body Language Around the World. John Wiley & Sons. https://books.google.co.id/books/about/Gestures.html?id=7ayesslFHf0C&redir_esc=y

"Public Speaking: The Dos and Don'ts of Body Language." Toastmasters International, www.toastmasters.org/resources/public-speaking-dos-and-donts-body-language.

..
 

 

    347